Yuk Membuat Macaroni Carbonara ala anak kos yang Murah Di Rumah

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Macaroni Carbonara ala anak kos.

Macaroni Carbonara ala anak kos


Kamu dapat dengan mudah membuat Macaroni Carbonara ala anak kos menggunakan 11 bahan dan 9 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Macaroni Carbonara ala anak kos :

Langkah-langkah untuk membuat Macaroni Carbonara ala anak kos :

  1. Goreng telur ayam dengan orak arik.
  2. Didihkan air, jika sudah mendidih masukkan macaroni. Beri minyak sayur dan sedikit garam. Setelah matang tiriskan.
  3. Geprek bawang putih, cincang kecil lalu tumis dengan bawang bombay yang diiris memanjang sampai layu dan harum.
  4. Masukkan susu cair sekitar 125 ml (ultra mimi) dan tunggu sampai mendidih..
  5. Masukkan keju parut sekitar 2 sdm..
  6. Kemudian masukkan lada, garam dan kaldu jamur secukupnya. Tes rasa juga agar rasanya pas..
  7. Tunggu agak mengental lalu masukkan macaroni yang telah direbus tadi.
  8. Masukkan telur orak arik. Tunggu sampai meresap dan mengental.
  9. Sajikan dan taburi dengan sedikit oregano di atasnya. Bisa juga ditaburi dengan bubuk cabe.