Spaghetti Aglio olio.
Kamu dapat dengan mudah membuat Spaghetti Aglio olio menggunakan 11 bahan dan 4 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Spaghetti Aglio olio :
- Spaghetti.
- 2 buah Bawang putih chop saja.
- Secukupnya Seledri, chop saja.
- Secukupnya Kaldu jamur.
- Oregano.
- Keju.
- Bubuk cabe/boncabe.
- 1 buah Kornet instan.
- 1 buah sosis.
- 2 sendok Minyak sayur.
- Secukupnya Air.
Langkah-langkah untuk membuat Spaghetti Aglio olio :
- Rebus spaghetti dengan air mendidih dan tambahkan minyak sayur. Tiriskan. Sisakan sedikit air rebusan..
- Tumis bawang putih dan seledri dengan sedikit minyak. Lalu masukkan kornet dan sosis. Setelah dirasa agak matang sosisnya, masukkan spaghetti dan beri sedikit air rebusan..
- Tambahkan kaldu jamur dan beri sedikit oregano. Cicipi dan atur rasa..
- Sajikan spaghetti diatas piring. Beri taburan keju, oregano, dan bubuk cabe. Sajikaaan dan santap spaghetti🍝.