Simple Aglio olio.
Kamu dapat dengan mudah membuat Simple Aglio olio menggunakan 10 bahan dan 3 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Simple Aglio olio :
- 350 gram pasta.
- Bawang putih.
- 200 gram ham (bisa ganti apa aja sesuai selera).
- Italian parsley (ganti seledri tapi jadi agak beda rasanya).
- 2 sdm minyak zaitun.
- Italian seasoning (dried oregano,thyme,rosemary).
- Paprika bubuk.
- Chili flakes(bisa pakai boncabe).
- Merica bubuk.
- Garam.
Langkah-langkah untuk membuat Simple Aglio olio :
- Rebus pasta selama 10 menit jangan lupa tambahkan garam dan minyak dalam air rebusan agar tidak lengket, bioa sudah matang tuang pasta saring sambil di aliri air dingin agar tidak overcook. Cincang Bawang putih,parsely dan iris memanjang ham..
- Panaskan panci tuang minyak zaitun,masukkan Bawang putih tumis hingga kekuningan,masukkan parsley aduk aduk sebentar masukka paprika bubuk,italian seasoning, chili flakes,aduk rata lalu masukkan pasta garam dan merica bubuk aduk rata..
- Terakhir masukkan ham angkat sajikan panas panas bersama salad sayuran..