Smoked Beef and Chicken Spaghetti Carbonara.
Kamu dapat dengan mudah membuat Smoked Beef and Chicken Spaghetti Carbonara menggunakan 11 bahan dan 5 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Smoked Beef and Chicken Spaghetti Carbonara :
- 1 bungkus spaghetti la fonte.
- 10 lembar smoked beef potong sesuai selera.
- 200 gram dada ayam potong dadu.
- 1 buah bawang bombay iris sesuai selera.
- 200 mL whipped cream atau kira2 sesuai kebutuhan.
- secukupnya Oregano.
- secukupnya Bubuk kaldu ayam.
- Garam.
- Lada putih.
- Minyak sayur.
- 5 bawang putih di keprek.
Langkah-langkah untuk membuat Smoked Beef and Chicken Spaghetti Carbonara :
- Rebus spaghetti dengan garam hingga mienya melunak. Tiriskan dan sisihkan..
- Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum, masukkan daging ayam aduk hingga matang..
- Masukkan smoked beef, lalu tuang whip cream. Tambahkan kaldu ayam dan lada. Aduk rata.
- Masukkan spaghetti, aduk rata. Koreksi rasa bila perlu lalu tambah oregano..
- Siap dihidangkan. Tambah keju pamersan diatasnya ya..