Bagaimana cara Membuat Mie Carbonara🧀 yang Tradisional

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Mie Carbonara🧀.

Mie Carbonara🧀


Kamu dapat dengan mudah membuat Mie Carbonara🧀 menggunakan 7 bahan dan 6 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Mie Carbonara🧀 :

Langkah-langkah untuk membuat Mie Carbonara🧀 :

  1. Pertama rebus mie nya sampai setengah matang kemudian cairkan mentega di panci yang berbeda..
  2. Lalu matikan kompor yang berisikan mentega yang sudah cair kemudian masukkan 4 sdm tepung terigu dan di aduk sampai rata. Ingat ya proses disini kompor tetap mati agar tidak menggumpal tepungnya..
  3. Setelah itu masukkan susu ke dalam panci yang berisikan campuran mentega dan tepung terigunya, proses disini kompor masih mati ya teman-teman. Lalu setelah campuran mentega dan tepung sudah tercampur dengan susu baru kita nyalakan kompornya kembali..
  4. Aduk campuran mentega, tepung dan susu sampai merata. Kemudian masukkan keju nya ke dalam panci dan aduk kembali hingga mengental..
  5. Ketika sudah mengental masukkan mie yang sudah di rebus dan juga sosis yang sudah di potong..
  6. Tunggu hingga masakannya mengeluarkan gelembung disekelilingnya, kemudian sajikan deh. Selamat Mencoba Ya!🤗 (untuk bon cabe/saus sambal ditambahkan di akhir ya tergantung selera)..